Friday, May 27, 2011

HUT Milis Trooper Indonesia ke-10



Dirgahayu Milis Trooper Indonesia ke-10 !!

Tidak terasa Milis Trooper Indonesia yang kita cintai ini telah genap berumur 10 tahun. Begitu banyak suka duka dan peristiwa yang terjadi dalam kurun waktu 10 tahun ini yang dilahirkan, dicetuskan dan dialami melalui milis tercinta ini. Ikatan kekeluargaan dan persaudaraan diantara sesama penggemar, pecinta dan pemiliki Trooper di seluruh Indonesia, berawal dari sebuah hubungan dunia maya pada tanggal 28 Mei 2001 yang lampau. Semoga wadah komunikasi Milis Trooper Indonesia akan selalu hadir dan menjadi tempat bagi kita semua dalam berbagi info dan ide-ide seputar Trooper, serta segala hal yang telah menjadikan Komunitas Trooper Indonesia menjadi sebuah komunitas besar yang berlandaskan semangat kekeluargaan. 

Bravo KTI !!!

No comments:

Post a Comment